Resep Sate Taichan


Daripada jajan buat sate yang hits banget ini, mending bikin sendiri deh di rumah. Cara buatnya gampang kok kalo ikutin resep dari kami. Yang pasti bakalan endeusss...
Bahannya:
  • 200 gr ayam paha atas tanpa tulang
  • 1 tsp bubuk bawang putih
  • 1 tsp garam
  • 1 buah jeruk nipis
  • Bahan Sambal:
  • 20 cabai rawit merah
  • 1 sdt garam
  • 30 ml air

Langkah-Langkah:
  1. Blender cabai, air, dan garam
  2. Campurkan ayam dengan bubuk bawang putih dan jeruk nipis
  3. Diamkan ayam sekitar 5 menit hingga bumbunya meresap
  4. Bakar ayam
  5. Setelah matang, campur dengan sambal.


0 Response to "Resep Sate Taichan"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel