Resep terbaru Terong Balado Lezat disukai Keluarga
- Terong adalah sayur yang bentuknya panjang dan berwarna unggu. Ada juga yang berwarna hijau tergantung jenis tanaman terong apa yang di tanam. Kali ini resep Terong Balado menggunakan Terong Warna Unggu. Sudah pasti rasanya enak dan lezat karena cara membuatnya bebas untuk keluarga sesuai dengan lidah. Jika bunda inggin mencoba dibawah ini lengkap cara membuatnya.
Ada juga resep enak dari sayur Terong seperti Terong bakar Sambal Urap super pedas dan gurih dan ada juga masakan SAMBAL Udang Terong Pete. Kreasikan masakan bunda supaya suami suka dan betah makan di rumah. Terong Balado ini juga bisa sebagai masakan yang di sandingkan dengan Ayam Gepuk dan Ayam Geprek di warung bisnis jualan bunda. Dengan begitu pelanggan semakin menikmati, terlebih lagi ada tempe goreng disandingkan, pasti sedap bukan.
Resep terbaru Terong Balado Lezat disukai Keluarga
Bahan bahan :
Cara membuat :
Terong Balado Lezat ini bisa juga bunda sajikan pada saat menjalankan Puasa 2018 tahun ini. Tetapi jangan terlalu banyak mengkonsumsi makanan pedas supaya puasanya lancar dan bisa bertemu di hari Raya Idul Fitri 2018. Semoga masakan sederhana ini semakin mengugah selera makan keluarga selain masakan pokok dengan Protein dan Vitamin yang tinggi.
Ada juga resep enak dari sayur Terong seperti Terong bakar Sambal Urap super pedas dan gurih dan ada juga masakan SAMBAL Udang Terong Pete. Kreasikan masakan bunda supaya suami suka dan betah makan di rumah. Terong Balado ini juga bisa sebagai masakan yang di sandingkan dengan Ayam Gepuk dan Ayam Geprek di warung bisnis jualan bunda. Dengan begitu pelanggan semakin menikmati, terlebih lagi ada tempe goreng disandingkan, pasti sedap bukan.
Bahan bahan :
- 2 porsi
- 4 buah Terong ungu ukuran sedang
- 10 Cabai merah keriting
- 4 Cabai rawit merah
- 8 siung Bawang merah
- 2 siung Bawang putih
- 2 Tomat merah ukuran sedang
- 2 batang Serai di keprak
- 1/2 Terasi bakar (saya pake ABC sachet)
- Garam,penyedap rasa dan gula pasir Secukupnya
Cara membuat :
- Langkah awal potong potong terong sesuai selera, jika saya lebih suka agak tipis supaya digoreng cepet matang empuk dan bumbu balado lebi mudahh meresap, jika sudah sisihkan.
- Untuk bumbu Balado: Ulek kasar semua bumbu kecuali Serai (kemaren saya blender semua karena males pengen cepat selesai, kasian anak anah hehehe).
- Panaskan minyak, masukkan serai, masukkan bumbu halus, tumis sampai harum banget.. jika saya pakai api sedang, lalu saya kecilkan. Berikan bumbu Garam, masako, gula sampe pass rasanya.
- Setelah matang dan rasa suda pas, masukkan terong goreng, aduk aduk sebentar aja. Angkat dan sajikan. Disantap dengan nasi putih hangat ditambah kerupuk..waoww...!
- Resep terbaru Terong Balado Lezat sudah jadi. resep balado ini sebenarnya sedikit berbeda dari resep balado lain, namanya juga resep keluarga jadi bebas modifikasi apa aja yaa hehehe.
Terong Balado Lezat ini bisa juga bunda sajikan pada saat menjalankan Puasa 2018 tahun ini. Tetapi jangan terlalu banyak mengkonsumsi makanan pedas supaya puasanya lancar dan bisa bertemu di hari Raya Idul Fitri 2018. Semoga masakan sederhana ini semakin mengugah selera makan keluarga selain masakan pokok dengan Protein dan Vitamin yang tinggi.
0 Response to "Resep terbaru Terong Balado Lezat disukai Keluarga"
Post a Comment