Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe

Resep Minuman Coklat Dingin - Coklat adalah salah satu makanan yang sudah dikenal banyak masyarakat kita. berbagai jenis makanan dan minuman bisa dibuat dari bahan dasar coklat ini. seperti permen coklat, kue coklat dll. resep yang kali ini akan dibahas ialah Resep Membuat Coklat Dingin yang menyegarkan. rasanya pas sekali untuk membuat minuman coklat yang satu ini karena cuaca sedang panas-panasnya ya bun.

Coklat merupakan sebutan untuk hasil olahan makanan atau minuman dari biji kakao. coklat pertama kali dikonsumsi oleh penduduk mesoamerika kuno sebagai minuman, walaupun dipercaya bahwa dahulu coklat hanya bisa dikonsumsi oleh para bangsawan namun sekarang coklat bisa dikonsumsi oleh berbagai kalangan. bahkan anak-anakpun sangat menyukai olahan makanan maupun miniman dari bahan dasar coklat ini.

Tentunya banyak manfaat yang terkandung dalam coklat salah satunya adalah mencegah penyakit jantung. karena coklat mengandung beberapa bahan kimia yang membuat sistem kardiovaskular berjalan lancar. terutama dark coklat dapat mengurangi risiko serangan jantung dengan prosentase hampir 50% dan penyakit koroner sebesar 10%. jadi bukan sebuah masalah mengkonsumsi sebuah bar atau sepotong cokelat sehari-hari.

Selain mencegah penyakit jantung cokelat juga bisa menurunkan kolesterol, anti depresan, kandungan lemak rendah, meningkatkan sirkulasi darah dll. tapi bunda juga harus bisa mengontrol konsumsi cokelat jangan telalu banyak atau berlebihan, apalagi bila dikonsumsi anak-anak. bunda bisa mensiasatinya dengan cara dibuat kue atau minuman cokelat. nah bun, inilah Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe selengkapnya.

Bahan-bahan Membuat Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe

 Coklat adalah salah satu makanan yang sudah dikenal banyak masyarakat kita Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe
Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe

1. Resep Minuman Coklat
Bahan :

  • 150 grm dark cooking coklat, potong kecil kecil
  • 200 grm gula pasir
  • kacang mete secukupnya
  • 6 sdm es krim vanilla
  • krim kocok, secukupnya
  • 20 grm coklat bubuk
  • 450 ml susu segar
  • 450 grm es batu serut
Cara Membuat :

  1. Langkah awal Persiapkan wadah nya
  2. masukan susu segar dan gula pasir, lalu didihkan di dalam panci.
  3. Campurkan coklat bubuk aduk sampai larut dan merata.
  4. Kemudian larutkan dark cooking coklat, lalu blender larutan coklat masukan es krim dan es batu serut sampai menjadi halus.
  5. Berikutnya, tuangkan kedalam gelas saji dan jangan lupa semprotkan krim kocok diatasnya.
  6. Langkah terakhir taburi kacang mete diatas krim.
  7. Siap deh, minuman coklat untuk dinikmati.
2. Resep ES Coklat Kental
 Coklat adalah salah satu makanan yang sudah dikenal banyak masyarakat kita Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe
Resep ES Coklat Kental
Bahan :
  • Susu coklat cair 200 ml
  • Sirup coklat 5 sdm, pilih yang agak kental
  • Vanila essense 1 sdt
  • Es krim coklat 50 gram
  • Susu coklat kental 1 pcs, untuk toping
  • Es batu 1 gelas saja
Cara Membuat :
  1. Pertama-tama kita siapkan alat 
  2. seperti blender untuk menghaluskan bahan-bahan minuman cokelat
  3. Kemudian masukan susu coklat cair ke dalam alat tersebut, 
  4. kemudian tambahkan es krim, vanila essense dan juga sirup cokelat
  5. Tambahkan juga es batu secukupnya
  6. Kemudian blender bahan-bahan tersebut hingga lembut dan halus
  7. Usahakan gunakan kecepatan tinggi, agar kocokan bahan-bahannya maksimal
  8. Kemudian tuangkan hasil blenderan ke dalam gelas saji, 
  9. lalu beri toping susu coklat kental di atasnya
  10. Minuman coklat dinginpun sudah siap anda hidangkan.
  11. Untuk satu gelas
3. Resep Minuman Coklat Ala Cafe
 Coklat adalah salah satu makanan yang sudah dikenal banyak masyarakat kita Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe
Resep ES Coklat Kental
Bahan :
  • 150 gram dark cooking coklat yang di cincang kasar
  • 200 gram gula pasir
  • kacang mete secukupnya
  • 6 sendok makan es krim vanilla
  • 20 grm coklat bubuk
  • krim kocok secukupnya
  • 450 ml susu segar
  • 450 gram es batu serut
Cara Membuat :
  1. Siapkan dahulu wadah dan alat-alat yang akan bunda gunakan
  2. Langkah pertama dalam Cara Membuat Minuman Coklat Dingin Menyegarkan yakni dengan memasukkan susu segar dan gula pasir ke dalam panci, 
  3. kemudian panaskan campuran bahan tersebut hingga mendidih.
  4. Campurkan coklat bubuk ke dalam nya, dan aduk kembali hingga larut dan merata.
  5. Setelah itu larutkan dark cooking coklat, 
  6. lalu blender larutan coklat dan masukkan es cream serta es batu yang sudah anda serut sebelum nya hingga semua campuran nya menjadi halus.
  7. Langkah selanjutnya tuangkan ke dalam gelas saji dan 
  8. jangan lupa untuk memberikan semprotan krim kocok di atas nya agar terlihat lebih cantik dan menggiurkan.
  9. Langkah ke lima, taburi minuman coklat tadi dengan kacang mete di atas krim.
  10. Tambahkan hal lain yang ingin anda tambahkan agar minuman coklat lebih menarik dan lebih enak,
  11. Minuman siap di sajikan dengan diberi hiasan di atasnya
Demikian bunda beberapa resep membuat Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe, bagi bunda yang suka coklat pastinya minuman ini sangatlah menarik ditambah dengan rasa coklat yang enak pastinya semakin menambah rasa yang pas untuk dinimkati sebenarnya resep diats bisa juga di sajikan dalam keadaan dingin atau panas tergantung bunda yang akan mengkonsumsinya dan keadaan bila malam hari rasanya juga sangat cocok di sajikan dalam keadaan panas.
Baca Juga : Resep Minuman Es Delima Segar
Minuman coklat kali ini selain enak juga pastinya banyak menggandung manfaat yang baik untuk tubuh kita, coklat sendiri diyakini banyak menggandung kebaikan untuk tubuh, mulai dari memperlancar peredaran darah dan jantung, coklat juga dipercaya memberi mood yang baik pada sang penikmatnya, demikian bunda informasi menggenai Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe semoga bisa bermanfaat, jangan lupa bagikan resep menarik ini untuk sahabat bunda dan keluarga agar kebaikan dari coklat akan terus tersalurkan.


0 Response to "Resep Minuman Coklat Dingin Ala Cafe"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel