Resep Cara Membuat Bakso Raksasa Yang Mudah Untuk Anda Praktekkan

Kali ini kami akan membagikan resep cara membuat bakso raksasa yang mudah untuk anda praktekkan. Untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan lalu ikuti langkah cara membuat. Bakso raksasa ini bisa anda praktekkan dirumah dan sajikan untuk keluarga tercinta. Berikut adalah resepnya, selamat mempraktekkan yah and happy cooking ^_^


Bahan:
  • Daging sapi,2 kg
  • Tepung sagu,500gr
  • Telur,2 butir
  • Garam secukupnya
  • Lada secukupnya
  • Bawang merah,6 siung
  • Bawang putih,6 siung
  • Air es secukupnya
  • Penyedap rasa sasa,4 sendok teh
Kuah:
  • Air,4 liter
  • Tulang sapi,1 buah,potong kecil dan rekatkan
  • Lada secukupnya
  • Kemiri 3 butir
  • Bawang merah 8 siung
  • Bawang putih 6 siung
  • Kaldu sachet 3 bungkus
Pelengkap:
  • Mie kuning yang telah direbus,200 gram
  • Bihun yang telah direbus, 150 gram
  • Tauge,150 gram
  • Sawi hijau yang telah direbus,15 batang
  • Bawang goreng,secukupnya
  • Garam secukupnya
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Seledri 6 batang iris tipis
Cara Membuat
  1. Bakso: Pertama giling daging dengan mesin giling,lalu tambahkan tepung sagu dan air es secara perlahan,giling hingga tercampur rata.
  2. Kemudian masukkan bawang merah dan bawang putih yang telah dihaluskan.
  3. Lalu tambah garam,lada dan penyedap,aduk hingga benar-benar tercampur dan kalis,angkat.
  4. Setelah itu taruh adonan ditelapak tangan, kira-kira 200 gram,lalu bentuk bulat.
  5. Kemudian bulatan bakso dalam air yang teleh mendidih, masak hingga bakso terapung,angkat dan tiriskan.
  6. Kuah Bakso:Haluskan bawang merah,bawang putih serta kemiri, lalu tumis hingga harum
  7. masukkan kedalam rebusan air yang telah mendidih,tambahkan tulang,masak selama 5 jam dengan api kecil.

0 Response to "Resep Cara Membuat Bakso Raksasa Yang Mudah Untuk Anda Praktekkan "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel